Jumat, 12 Oktober 2012

Konfigurasi Virtual Host Domain pada Debian 4

Virtual host berguna untuk menampilkan website yang akan kita buat. Disini kita akan membuat terlebih dahulu website akan ditampilkan. atau kita hanya mengedit default yang telah ada pada debian apache2.
Cara untuk mengkonfigurasi Virtual Host pada Debian 4:

  1. Ketik #cd /etc/apache2/sites-available/ .Kemudian copy data default dengan nama yang anda inginkan. Disini saya kasih nama endro.
  2. Edit data yang telah anda copy tadi seperti gambar dibawah ini :

 Isikan ip dan folder yang sesuai dengan folder anda


3. Kemudian save dengan tekan Ctrl + x, setelah itu kita masuk ke /var/www dengan perintah #cd /var/www
4. Buat folder "rek" (terserah yang diinginkan) kemudian copy semua data php anda ke folder tersebut.
5. Copy juga folder phpmyadmin yang ada di folder /var/www/ ke dalam folder endro.
6. Selesai, silakan cek lewat Browser anda dan masukan domain anda.

    



0 komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | cheap international calls